Kulit Manggis Untuk Pengobatan Herbal Diabetes

Penderita Diabetes mellitus alias kencing manis berasal dari semua lapisan masyarakat. Pada orang yang telah berumur, gejalanya adalah sering haus, buang air kecil, lemas, kesemutan, berkeringat, gatal-gatal, dan sebagainya. Bila penyakit ini dibiarkan, bertahun-tahun kemudian timbul komplikasi yang fatal, seperti penyakit jantung, terganggunya fungsi ginjal, kebutaan, pembusukan kaki yang kadang memerlukan amputasi, stroke, gangguan saraf dan impotensi. Karena kadar gula darah meningkat, seorang penderita diabetes biasanya takut mengonsumsi gula. Bahkan, ia juga takut mengonsumsi setiap makanan yang berasa manis. Namun, terkadang hal ini malah membuat penyakitnya makin parah. Mengapa? Kadar gula darahnya akan turun drastic bila ia melakukan diet ketat seperti itu. Akibatnya terjadi hipoglikemia, dengan gejala lapar, gemetar, berkeringat, pusing, dada berdebar, dan sering koma. Kadang-kadang dengan penurunan gula yang drastic itu, tubuh sangat kekurangan insulin. Akibatnya kebutuhan energy baru akan terpenuhi setelah sel lemak pecah membentuk keton. Karena keton mempunyai bau has. Akibatnya terjadi pula gejala akut seperti darah menjadi asam.

Untuk itu, bila anda menderita diabetes, jangan biarkan sampai tahap komplikasi. Banyak cara bias dilakukan. Diantaranya mengkonsumsi xanthone yang terdapat dalam ekstrak kulit buah manggis.
Xanthone adalah substansi kimia alami yang tergolong dalam poluphenolic. Moongkardi et al. (2005) melaporkan, selain mengandung xanthone buah manggis mengandung katekin, potassium, kalsium, fosfor, besi, vitamin B1, vitamin B2, dan Vitamin B6. Kandungan xanthone tertinggi pada buah manggis terdapat pada kulitnya, yaitu 107,76 mg/100 gram kulit buah 10-15%, dan biji 15-20%. Berdasarkan strukturnya, xanthone tergolong senyawa aromatic sederhana, seperti dibenzofuran, dibenzopyran, dan griseovulvin. Kulit buah manggis juga mengandung antosianin seperti cyndin-3-sophoroside dan cyaniding-3-glucoside. Berdasarkan hasil tes yang dilakukan oleh dr. Purwati, seorang dokter dan praktisi kesehatan di Jakarta, terhadap tujuh pasien penderita kencing manis selama sepuluh hari mengonsumsi ekstrak kulit buah manggis, terbukti bahwa ekstrak ini mampu menurunkan gula darah tujuh orang pasien dari 205,0 menjadi 119,86 mg/dl berfariasi masing-masing pasien. Berfariasinya penurunan kadar gula itu disebabkan oleh berbedanya respon system metabolism tubuh tiap-tiap pasien terhadap ekstrak kulit manggis yang diberikan. Disamping itu, ia juga tergantung pada gula darah awal.

XAMthone PlusXAMthone Plus merupakan minuma premium yang mengandung xanthone sebagai solusi untuk semua penyakit berbahaya termasuk Diabetes. dengan meminum XAMthone 3x30ml setiap harinyadapat membantu menyembuhkan berbagai penyakit kronis seperti kolesterol tinggi, diabetes, sakit jantung, dan lain-lain. Dengan rasa yang sensasional XAMthone hadir sebagai solusi baru dalam dunia kesehatan untuk mengatasi berbagai penyakit berbahaya.
Dapatkan XAMthone Plus dari agen resminya, karna akan terjamin keaslian dan kualitas produknya. Jika ingin melakukan pemesanan XAMthone Plus atau mengetahui lebih lanjut tentang XAMthone Plus silahkan hubungi Dodi Yulianda sebagai agen resmi XAMthone Plus wilayah Sumatera di 081364164434 (Simpati) dan Pin BB 274E3E0C.

0 komentar:

Posting Komentar